Uncategorized

Ketua DPRD Medan Dorong Kejari dan APH Tindak Tegas Korupsi di Pemko Medan

Noktahsumutcom
Ketua DPRD Medan Dorong Kejari dan APH Tindak Tegas Korupsi di Pemko MedanNoktahsumutcom
Ketua DPRD Medan Drs. Wong Cun Sen (IST)MEDAN – Ketua DPRD Medan Drs. Wong Cun Sen menegaskan dukungannya kepada Kejaksaan Negeri (Kejari) Medan dan Aparat Penegak Hukum (APH) untuk bertindak tegas dalam memberantas praktik korupsi di lingkungan Organisasi

Perangkat Daerah (OPD) Pemko Medan. Menurutnya, langkah tegas sangat dibutuhkan demi terciptanya pemerintahan yang bersih dan penggunaan anggaran yang tepat sasaran.

“Usut tuntas segala bentuk korupsi di jajaran Pemko Medan. APH harus menegakkan hukum tanpa pandang bulu dan tidak tajam ke bawah, tumpul ke atas,” tegas Wong Cun Sen, kemarin, menanggapi adanya ASN Pemko Medan yang tengah terseret persoalan hukum.(srisahati)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *